PT Telkom Indonesia gandeng LAZ Harfa Launching dan Peletakan Batu Pertama Program Pembangunan SAB dan MCK di Provinsi Banten

Pandeglang – PT Telkom Indonesia Gandeng LAZ Harapan Dhuafa launching dan peletakan batu pertama program pembangunan SAB & MCK di Pondok Pesantren Hidayatussibyan, Kp. Gerendong, Desa Gerendong, Kec. Koroncong, Pandeglang-Banten. Kamis 13 April 2023. Program Pembangunan Sarana Air Bersih (SAB) dan MCK merupakan Program Tanggung Jawab Sosial & Lingkungan (TJSL) PT. Telkom Indonesia Tbk  melalui … Read more

BSI Maslahat dan LAZ Harapan Dhuafa Luncurkan Program Pemberdayaan Sanitasi & Air Bersih

Dalam rangka meningkatkan kesadaran dan kesehatan masyarakat, BSI Maslahat bersama LAZ Harapan Dhuafa Banten laksanakan kegiatan Kick of Meeting Program Pemberdayaan Sanitasi & Air Bersih untuk masyarakat Desa Lempuyang, Kecamatan Tanara, Kabupaten Serang di Kantor Desa Lempuyang, Kamis, 30 Maret 2023. Penyerahan secara simbolis bahan material pembangunan Jamban (awareness reward)  dan Pemberian Makanan Tambahan (PMT) … Read more

LAZ Harapan Dhuafa Bersama RPM, BPRS Muamalah dan Amanah Takaful Komitmen Wujudkan Kampung Bebas Rentenir

Meningkatnya harga kebutuhan pokok dan minimnya modal usaha yang dimiliki masyarakat terkadang menjadikan mereka terpaksa untuk berhutang untuk memenuhi kebutuhan tersebut. Beberapa dari mereka meminjam dana dari rentenir agar kebutuhan mereka dapat terpenuhi dengan baik tanpa berfikir akan resiko yang nantinya akan dihadapi. Untuk itu, Kampung Bebas Rentenir menjadi salah satu kolaborasi program pemberdayaan masyarakat … Read more

LAZ Harapan Dhuafa Siap Lanjutkan Sinergi dengan BAZNAS Provinsi Banten

Pengelolaan zakat khususnya di Provinsi Banten tidak terlepas dari regulasi yang menyertai. BAZNAS sebagai pihak yang juga turut mengeluarkan regulasi melalui keputusan ketua BAZNAS, Perbaznas maupun surat edaran agar pengelolaan zakat tetap aman regulasi, aman syar’i dan aman NKRI. Sebagai salah satu lembaga amil zakat yang telah mendapatkan legalitas dari pemerintah dalam hal ini Kementerian … Read more

Laksanakan Study Banding ke LAZ Harfa, LAZ Zakat Sukses Raih Insight Pendayagunaan

LAZ Zakat Sukses, Lembaga Amil Zakat di Kota Depok, Prov. Jawa Barat melakukan kunjungan ke LAZ Harapan Dhuafa, 24 Januari 2023. Kunjungan tersebut dalam rangka study banding Tim Pendistribusian dan Pendayagunaan sekaligus guna menyambung silaturahmi dan menambah wawasan tentang bagaimana mengubah mustahik menjadi muzakki di LAZ Harapan Dhuafa. Kunjungan dimulai dengan diskusi tentang bagaimana LAZ … Read more

Dinas Kesehatan Kab. Serang melalui UPZ Dinas Kesehatan Kab. Serang bersama LAZ Harapan Dhuafa beri Santunan Dhuafa Pegawai Puskesmas

Dinas Kesehatan Kabupaten Serang melalui UPZ Dinas Kesehatan Kabupaten Serang bersama LAZ Harapan Dhuafa mengadakan kegiatan Santunan Dhuafa Pegawai Puskesmas di Kantor Dinas Kesehatan Kabupaten Serang, 24 Januari 2023. Sekretaris Dinas Kesehatan Kab. Serang, Heni Widhani, Skm menjelaskan, bahwa pihaknya sangat berterimakasih kepada LAZ Harapan Dhuafa yang telah membuat acara yang sangat bermanfaat dan memperhatikan … Read more

MTTG Regional Jabodetabek bersama LAZ Harapan Dhuafa Resmikan Pembangunan SAB dan Water Well

Majelis Ta’lim Telkom Group (MTTG) Regional Jabodetabek resmikan pembangunan bantuan Sarana Air Bersih (SAB) dan Water Well di Kampung Jalupang, Desa Cileles, Kecamatan Tiga Raksa, Tangerang Banten. Peresmian dilaksanakan secara simbolis dengan dihadiri langsung oleh Zulfri Sandara Sakti selaku Manajemen MTTG, Abdul Rafur selaku Direktur Utama LAZ Haraan Dhuafa, Yadi Supriadi selaku Sekretaris Desa Cileles, … Read more

LAZ Harapan Dhuafa Raih Penghargaan SDG’s Awards 2022 Kategori Filantropi

LAZ Harapan Dhuafa kembali menorehkan prestasi, kali ini LAZ Harapan Dhuafa raih penghargaan SDG’s Awards 2022 Juara 3 terbaik kategori Filantropi pada penganugerahan yang diadakan oleh Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) di Golden Ballrom – Hotel The Sultan Jakarta. Seperti diketahui bersama, SDG’s Awards 2022 adalah ajang untuk mengapresiasi aksi nyata dalam … Read more